Renungan Hari Ini
Yang Terabaikan
Ayat : Flm, Ibr. 1-4
Dari segala jenis penyakit, kusta adalah satu-satunya penyakit yang dikaitkan dengan dosa oleh hukum Musa. Bukan berarti bahwa menderita kusta itu berdosa, bukan pula berarti kusta adalah akibat dari dosa. Namun penyakit ini dipandang sebagai simbol dosa. Seandainya dosa dapat dilihat, maka dosa itu akan tampak seperti penyakit kusta. Dalam Markus 1 kita membaca kisah tentang seorang penderita kusta yang berlutut di depan Yesus dan memohon: "Kalau Engkau mau, Engkau dapat mentahirkan aku" ... [ more ]
Firman TUHAN

Jadilah Bintang Yang Bersinar
Ayat : Daniel 12:3
Oleh : Ev. Dr. Samuel Gunawan, MBA
Daniel 12:3 "Tugas dari seorang Bintang adalah menuntun banyak orang kepada kebenaran". Ada beberapa banyak di akhir jaman ini roh-roh penyesat, nabi-nabi palsu yang tampaknya baik tetapi jalannya menuju maut. Oleh karena itu kita harus dapat menuntun orang menuju kebenaran melalui pertolongan Roh Kudus. Yohanes 14:6 "Akulah jalan dan kebenaran dan hidup" (YESUS adalah KEBENARAN). Siapa yang ... [ more ]
Kegiatan
Orang Kristen Banyak Yang terkena Kusta Part 2 Ibu Pdt Agus Gunawan GBT Mawar Saron Surabaya
Orang Kristen Banyak yang terkena Kusta Part 1 Ibu Pdt Agus Gunawan GBT Mawar Saron Surabaya
Kesaksian
Kuasa Perlindungan Tuhan
Dari : Ibu Lidya
Syallom, ... Pada tgl 28 September 2007, tepatnya hari Jumat, saya berdua dengan anak saya makan mie kluntung di Kapasan. Waktu duduk hati saya nggak enak ingin pindah tempat duduk, saya bicara sama anak saya : "Ayo pindah disitu", tapi anak saya nggak mau dengan alasan kena asap. Saya pikir iya memang kena asap tidak enak. Disaat saya santai menikmati makanan itu tiba-tiba ada satu orang jalan dengan lantang dan dengan berhelm teropong dan ada pisau di tangannya, dengan seramnya dia ... [ more ]
Shallom
Kami sangat senang dengan kunjungan Saudara/i dan berdoa agar Saudara/i menerima berkat Tuhan Yesus yang melimpah melalui website ini.
Mari bergabung bersama dalam Ibadah kami yang disertai dengan doa, pujian, dan penyembahan, biarlah Firman Tuhan Yesus menjamah dan memberkati kehidupan Saudara/i.